Senin, 13 Februari 2017

PENGERTIAN DAN FUNGSI DISK OPERATING SYSTEM (DOS)

Penjelasan tentang DOS
Disk Operating System atau DOS adalah suatu sistem operasi komputer yang memakai interface command – line dan sering digunakan oleh pengguna komputer pada tahun 1980-an. DOS merupakan suatu sistem operasi yang dipakai untuk mengelola semua sumber daya yang ada pada komputer
Beberapa fungsi DOS
Adapun beberapa fungsi dari DOS yang diantaranya adalah sebagai berikut ini:
  • Untuk mengendalikan atau men-organisasikan kegiatan komputer.
  • Untuk mengatur proses-proses input dan output data pada komputer.
  • Untuk mengatur memori komputer.
  • Untuk management file dan juga directory.

Bagikan

Jangan lewatkan

PENGERTIAN DAN FUNGSI DISK OPERATING SYSTEM (DOS)
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.